Macro Knowledge
Last updated
Was this helpful?
Last updated
Was this helpful?
Dalam 3Dolphins, Anda dapat menggunakan perintah macro untuk mengisi kolom khusus secara otomatis, sehingga interaksi dengan pelanggan menjadi lebih personal dan dinamis. Fitur ini memungkinkan Anda untuk memasukkan elemen seperti customer name, first name, last name, dan bot name ke dalam knowledge.
Jika Anda ingin menggunakan fitur ini, Anda dapat membuat knowledge baru dan mengetikkan perintah macro, atau menambahkannya ke knowledge yang sudah tersedia, seperti yang ditunjukkan pada gambar di bawah ini.
Saat Anda ingin menggunakan first name sebagai perintah macro, Anda dapat mengetikkan {first_name} maka jawaban dari bot akan sesuai dengan first name dari pelanggan.
Ketika Anda ingin menggunakan Last Name sebagai perintah macro, Anda dapat mengetikkan {last_name} maka jawaban dari bot akan sesuai dengan last name dari pelanggan.
Jadi berdasarkan knowledge diatas, saat pelanggan bertanya tentang 3Dolphins, bot akan membalas dengan perintah macro seperti gambar berikut.
Jika menggunakan Last Name, tampilan bot akan seperti berikut.