Third-Party Integration
3Dolphins mendukung untuk integrasi eksternal dengan third-party omnichannel. Di bawah ini adalah default arsitektur dan konfigurasi untuk mendukung integrasi antara 3dolphins dan third-party omnichannel.
Third-Party Integration Workflow
Properties Configuration
Pengaturan tambahan properties di server 3dolphins untuk mengaktifkan integrasi dengan third-parties.
Properties | Value |
app.ext.integration.api.base.url | |
app.ext.integration.api.sendMessage | |
app.ext.integration.api.incomingMessage |
Incoming Event
Tabel di bawah ini adalah daftar field yang akan dikirim dari 3dolphins Engine ke third-parties yang akan integrasikan.
Field | Deskripsi | Status |
ticketNumber | Identifier unik | Mandatory |
channel | Channel social media | Mandatory |
accountId | Id account pada social media | Mandatory |
contactId | Id contact 3Dolphins | Mandatory |
messageType | text/image/video/audio/file/Location (latitude,longitude) | Mandatory |
message | Output yang tergantung pada jenis pesan | Mandatory |
mediaLink | URL media yang valid | Mandatory |
customerName | Nama customer termasuk first name + last name | Mandatory |
createdDate | Tanggal tiket dibuat (“yyyy-MM-dd'T'HH:mm:ss.SSS”) | Mandatory |
owner | Tenant ID | Mandatory |
GroupId | Field tambahan untuk roomchat tertentu | Additional |
Language | Field tambahan untuk bahasa tertentu | Additional |
Field ini akan disajikan dalam format JSON.
Di bawah ini merupakan contoh JSON untuk incoming event dari 3Dolphins ke third-party:
Outgoing Event
Tabel di bawah ini adalah daftar field yang dibutuhkan dari third-party untuk mengirimkan post message ke platform 3dolphins. Pesan tersebut nantinya akan dikirimkan ke pelanggan berdasarkan nomor tiket yang telah diberikan.
Field | Description |
ticketNumber | Identifier unik |
channel | Channel social media |
messageType | text/image/video/audio/file/Location (latitude,longitude) |
message | Output yang tergantung pada jenis pesan |
mediaLink | URL media yang valid |
customerName | Nama customer termasuk first name + last name |
owner | Tenant ID |
Field ini akan disajikan dalam format JSON.
Di bawah ini merupakan contoh JSON untuk outgoing event dari 3Dolphins ke third-party:
Di bawah ini merupakan contoh respons JSON dari webhook:
Command Event
Tabel di bawah ini adalah daftar field yang diperlukan dari third-parties untuk mengirimkan pembaruan status tiket ke platform 3dolphins.
Field | Description |
ticketNumber | Identifier unik |
channel | Channel social media |
owner | Tenant ID |
event | Close Event from 3rd Party |
Field ini akan disajikan dalam format JSON.
Di bawah ini merupakan contoh JSON untuk command event dari 3Dolphins ke third-party:
Di bawah ini merupakan contoh respons JSON dari webhook:
Scopes
Kebutuhan untuk conversation history dapat menggunakan 3Dolphins Conversation History API.
Format dari pesan stiker akan diubah menjadi teks 'Stiker'.
Third-Party dapat menggunakan 3Dolphins Contact API untuk mendapatkan data customer berdasarkan contactId di Incoming.
Last updated